Ablasi Frekuensi Radio Pada Fibrilasi Atrium Paroksismal

  • Yoga Yuniadi Departemen Kardiologi dan Kedokteran Vaskular, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Pusat Jantung Nasional- Harapan Kita, Jakarta
  • Rahadian Adhantoro Departemen Kardiologi dan Kedokteran Vaskular, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Pusat Jantung Nasional- Harapan Kita, Jakarta
  • Muhammad Munawar Departemen Kardiologi dan Kedokteran Vaskular, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Pusat Jantung Nasional- Harapan Kita, Jakarta

Abstract

Fibrilasi atrium (Atrial Fibrilation, AF) merupakan aritmia yang paling sering ditemukan dalam praktek klinis, meliputi sepertiga dari perawatan gangguan irama jantung. Diperkirakan prevalensi AF 0,4% hingga 1% dari populasi umum, yang meningkat dengan bertambahnya umur. Selama 20 tahun terakhir, terjadi 66% peningkatan angka perawatan rumah sakit oleh karena AF yang berkaitan dengan faktor umur dan prevalensi penyakit jantung kronis. AF juga dapat terjadi pada pasien tanpa penyakit jantung struktural (lone AF). Berdasarkan studi pada populasi, kejadian lone AF berkisar antara 12 hingga 30% dari seluruh kasus AF. AF meningkatkan risiko stroke 4 – 5 kali pada seluruh kelompok umur. Secara keseluruhan AF bertanggung jawab terhadap 15% kasus stroke di Amerika Serikat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

ACC/AHA/ESC 2006 Guidelines for the Management of Patients With Atrial Fibrilation . Circulation. 2006; 114 : e257-e354

HRS/EHRA/ECAS Expert Consensus Statement on Catheter and Surgical Ablation of Atrial Fibrillation: Recommendations for Personnel, Policy, Procedures and Follow-Up. Heart Rhythm. 2007; 4 : 1- 46

MA Jian, Tang Kai, MA Fu-sheng. Linear ablation of left atrium for the treatment of atrial fibrillation guided by double Lasso catheters and three dimensional electroanatomical mapping. Chin Med J. 2006; 119 :2042-2048

Olgin JE, Rubart M. Remodeling of the Atria and Ventricles Due to Rate; In : Zipes DP, Jalife J. Cardiac Electrophysiology From Cell to Bedside. Third Edition . W.B. Saunders Company Philadelphia. 2000 : 364-375

Haissaguere M, Jais P, Shah DC, Clementy J. Catheter Ablation for Atrial Fibrilation : Clinical Electrophysiology of Linear Lesions; In : Zipes DP, Jalife J. Cardiac Electrophysiology From Cell to Bedside. Third Edition . W.B. Saunders Company Philadelphia. 2000 : 994- 1006

Janse MJ. Mechanism of Atrial Fibrilation; In: Zipes DP, Jalife J. Cardiac Electrophysiology From Cell to Bedside. Third Edition. W.B. Saunders Company Philadelphia 2000 : 476-480

Nademanee K, Mckenzie J, Kosar E, Schwab M, Sunsaneewitayakul B et al. A New Approach for Catheter Ablation of Atrial Fibrillation: Mapping of the Electrophysiologic Substrate. J Am Coll Cardiol. 2004; 43 : 2004-53
Views & Downloads
Abstract views: 3892   
PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 2792   
How to Cite
Yuniadi, Y., Adhantoro, R., & Munawar, M. (1). Ablasi Frekuensi Radio Pada Fibrilasi Atrium Paroksismal. Indonesian Journal of Cardiology, 28(5), 370-374. https://doi.org/10.30701/ijc.v28i5.223
Section
Case Reports